Cara Cegah dan Atasi Mata Panda

Begadang atau tidur larut malam mungkin sudah menjadi kebiasan bagi sebagian orang. Jam tidur yang berantakan dan tidak teratur dapat mengakibatkan munculnya area gelap pada mata. Sebenarnya penyebab munculnya area hitam pada mata tidak hanya karena begadang, melainkan dapat juga disebabkan faktor genetik, iritasi produk makeup atau karena paparan sinar matahari. 

Akan tetapi tidur berperan besar pada timbulnya lingkaran hitam di sekitar mata, kurang tidur menyebabkan pembuluh darah di bawah mata melebar sehingga warnanya menjadi lebih gelap. Kelelahan, pola makan dan kurang tidur membuat seseorang lelah atau stres. Sirkulasi darah di area mata cenderung melambat, menjadikan darah berkumpul di area bawah mata yang memiliki pembuluh darah tipis, sehingga muncul lingkaran hitam pada sekitar mata.

Baca Juga: https://k-link.co.id/en3-tips-penting-memilih-frame-kacamataid3-tips-penting-memilih-frame-kacamata/

Untuk menghilangkan lingkar hitam dan kantung mata salah satunya dengan tidur yang berkualitas. K-Link Indonesia hadir membantu tidur Anda lebih berkualitas dengan K-Somnus. Masker penutup mata K-Somnus mampu memblok cahaya yang masuk ke sekitar mata. Alat ini siap membantu Anda mendapatkan tidur yang berkualitas. Kandungan ion negatif (anion) di dalamnya mampu mengurangi ketegangan mata, memperlancar aliran darah dan menyuplai oksigen pada area mata. K-Somnus merawat organ mata lebih maksimal dan mencegah terjadinya lingkaran hitam pada mata (mata panda).

K-Somnus terbuat dari bahan 90% polyester fiber, 10% spandex fiber dan nano material. Dirancang dengan menggunakan desain 3D dan tali dengan perekat memberikan kenyamanan, pas digunakan dan tidak menekan bola mata. Yuk, sayangi mata Anda, K-Somnus solusi tepat untuk menjaga dan merawat mata saat beristirahat! (Angga)

Artikel Rekomendasi: https://k-link.co.id/7-cara-terhindar-dari-mata-panda/